Kamis, 19 Juni 2014

Pencegahan Kanker Payudara


Cara Mencegah kanker Payudara



Pada saat ini kanker payudara tidak dapat dicegah, tapi dapat didiagnosa lebih awal dari sebelumnya. Diagnosa awal mungkin dengan mammography secara rutin dan pemeriksaan awal pada luka yang dicurigai. Semakin awal kanker diketahui, semakin besar peluang untuk disembuhkan.
Saat ini Penyakit Kanker payudara tidak dapat di cegah, namun tidak usah khawatir karena dapat di diagnosa lebih awal dari pada sebelumnya. Saat ini dapat mendiagnosa awal dengan pemeriksaan Mamography secara rutin dan pemeriksaan awal pada luka yang di curigai. Semakin awal penyakit ini di ketahui maka semakin besar peluang untuk sembuh.
Berikut ini adalah cara yang mungkin dapat menolong mencegah kanker payudara:
  • Diet rendah lemak (kurang dari 20 persen), dengan cukup buah dan sayuran, dan menjaga berat badan ideal.
  • Ketika kanker ditemukan dan ditangani secara dini, akan ada lebih banyak pilihan pengobatan yang dapat diambil dan memiliki peluang lebih baik untuk sembuh.
  • Diantara check-ups klinis, lakukan breast self-exam (BSE) bulanan. Setiap payudara wanita berbeda, dan berubah seiring usia, siklus menstruasi, kehamilan, menopause, atau penggunaan pil KB atau hormon lain. Mungkin akan normal jika pada payudara anda terasa gumpalan, bengkak atau perih pada waktu tertentu, seperti sebelum terjadinya kehamilan.
  • Menyusui mungkin akan sedikit menurunkan risiko, khususnya jika berlanjut untuk 18 sampai 24 bulan. Olahraga berat pada saat usia muda dapat memberikan perlindungan yang lama. Bahkan aktifitas fisik ringan pada saat dewasa dapat menurunkan risiko.

Seperti yang sudah dijelaskan di atas, resiko kanker payudara, baca juga artikel tentang Gejala Kanker Payudara


Semoga artikle di atas bermanfaat buat anda, dan anda bisa mengcopy dengan mencantumkan sumbernya. 

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Footer1

FOOTER 2

Footer 3